Monday, December 13, 2010

Science Quiz Competition


Peserta terdiri dari siswa/i smp (kelas 7 s/d 9)

Biaya pendaftaran : Rp 75.000
Waktu pelaksanaan 10 dan 11 Januari 2011
Juara I : Rp 2.000.000 + piala
Juara II : Rp 1.500.000 + piala
Juara III : Rp 1.000.000 + piala
    *seluruh peserta akan mendapatkan sertifikat

a. Pendaftaran via E-mail :

    - Mendownload formulir di www.thamrinolympiadcup.blogspot.com
    - Mengisi formulir dengan lengkap
    - Biaya registrasi dapat ditransfer ke Rekening BRI 1251-01-000628-50-5 atas nama Naptalina Sipayung SH dan Inado Grace
    - Mengirimkan berkas-berkas, terdiri dari foto ukuran 3x4, scan kartu pelajar dan tanda bukti transfer, serta formulir yang telah diisi lengkap.
   - Dikirimkan ke thamrinolympiadcup@yahoo.com dengan format subjek : nama_sekolah_squc
   - Setelah pengiriman diharapkan menghubungi Contact Person : Dhata Karuni 08161959111
   - Saat technical meeting membawa sebuah foto ukuran 3x4 

b. Pendaftaran secara langsung :
- Formulir dapat didownload di www.thamrinolympiadcup.blogspot.com atau diambil di SMAN Unggulan Mh. Thamrin
- Membawa 2 buah foto ukuran 3x4, fotokopi kartu pelajar dan uang registrasi.
- Mengisi formulir secara lengkap€
- Membayar biaya registrasi dan pengumpulan berkas

c. Peserta atau perwakilan min. 2 orang dari masing-masing sekolah, diharapkan datang pada tanggal 7 Januari 2011 untuk menghadiri technical meeting.

d. Jika peserta tidak hadir atau tidak ada perwakilan maka peserta harus membayar denda sebesar Rp 25.000,- .


Materi :
Fisika
1. Mekanika
2. Suhu dan Kalor
3. Listrik
4. Magnet
5. Optika
6. Fluida
7. Getaran dan Gelombang

Biologi
1. Taksonomi
2. Anatomi fisiologi tumbuhan
3. Anatomi fisiologi hewan
4. Ekologi
5. Bioteknologi
6. Genetika dasar

Babak penyisihan :
1. Mengerjakan soal selama 120 menit.
2. Penyisihan dimulai 11.00-13.00, bagi peserta yang terlambat tidak ada perpanjangan waktu.
3. Soal terdiri dari 50 pilihan ganda seputar materi yang telah dilampirkan.
4. Sistem penilaian sebagai berikut :
     a. Benar: 4,
     b. salah: -1,
     c. tidak jawab: 0

Babak Semifinal
1. Peserta yang mengikuti babak semifinal adalah 25% dari peserta pada babak penyisihan. Bila perserta yang dinyatakan lolos tersebut tidak dapat mengikuti babak semifinal dengan alasan apapun, peserta tidak dapat digantikan oleh orang lain.
2. Babak semifinal dimulai pukul 10.00 – 12.00 wib hari berikutnya
3. Soal berupa pilihan ganda sejumlah 20 soal isian singkat
4. Penilaian Isian singkat :
     a. Benar : 5
     b. Salah : 0
     c. Tidak dijawab : -1

Babak Final
1. Peserta yang mengikuti babak final sejumlah 3 orang yang dinyatakan lolos dari babak semifinal sebelumnya. Bila perserta yang dinyatakan lolos tersebut tidak dapat mengikuti babak semifinal dengan alasan apapun, peserta tidak dapat digantikan oleh orang lain.
2. Babak final dimulai pada pukul 13.00 – 16.00 wib
3. Dua soal wajib berupa eksperimen biologi dan fisika sederhana.
4.  Penilaian :
   a. Kerapihan pada saat percobaan
   b. Ketepatan data dan
   c. Penulisan kesimpulan.

Download formulir di sini

No comments:

Post a Comment